Buku yang jadi wishlist ku dari tahun 2019. Dari yang covernya belum cover yang sekarang. Singkat cerita, waktu naik kereta tahun 2019,orang yang duduk didepanku sedang membaca buku ini. Dalam hati, 'Waahhhh, buku ituuu, buku yang aku inginkannn. ". Ku beranikan berbicara dengan dia untuk meminjam buku barang sejenak. Tak lupa ku abadikan melalui foto. Semoga kelak bisa punya buku ini. Dari tahun itu sudah tertarik dengan Buku Rahasia Salinem. Alhamdulillah sekarang punya buku fisiknya.