Concealer multiguna dengan 3 warna dalam 1 kemasan yang bisa digunakan untuk menutup noda pada wajah, membuat dimensi pada wajah sebagai highlighter dan contour, dan bisa digunakan untuk base eyeshadow
- Tekstur Ringan dan melembabkan
- Menutup noda dan ketidaksempurnaan pada wajah
- Terlihat natural dan flawless
- Tahan lama dan tidak mudah pudar
- Sesuai untuk kulit kering dengan tekstur krim padat yang halus
- Tidak lengket dan tidak berminyak
- Terdapat 3 warna concealer dalam 1 kemasan
Ukuran kemasan: 5 cm x 5 cm
CARA PENGGUNAAN:
- Warna terang: gunakan sebagai higlighter dan mencerahkan area bawah mata
- Warna natural: menutup kantung mata, bekas jerawat dan noda hitam pada wajah
- Warna gelap: membuat dimensi pada wajah sebagai contour