About this product
Jenis Penerangan LampuLED
Product description
EXOTERRA LAMPU UVB adalah (pengganti) sinar matahari
UVB 100, Tersedia varian 13 watt dan 25 watt
Sangat cocok untuk hewan2 tropis seperti Iguana, kura air, Charmeleon dan hewan tropis lainnya
- daya pancar UVB efektif sampai 40cm
- Lampu UVB tidak mengandung panas
- Pengganti sinar matahari saat musim hujan atau saat tidak sempat menjemur hewan
- Membantu penyerapan Kalsium
- Menjaga metabolisme tubuh, nafsu makan
- Pemakaian 13 watt untuk kandang kecil atau 25 watt untuk kandang besar
UVB 150, Tersedia varian 13 watt dan 25 watt
sangat cocok untuk desert terrarium settings seperti kura darat jenis sulcata, pardalis, indian star dan lizard lainnya
- Diperuntukkan utuk reptile yang membutuhkan sinar uvb yang sangat tinggi
- Sangat cocok untuk treatment reptile yang terkena MBD ( mettabolic bone desease )
- Cocok untuk kandang terarium desert
- Output uvb sangat tinggi
- Membantu fotosintesis vitamin D3 pada reptile
- Memaksimalkan penyerapan kalsium
UVB 200, Tersedia varian 13 watt dan 25 watt
sama sama untuk kura desert tapi kalo UVB 200 lebih khusus untuk terrarium yang settingannya tinggi, atau untuk kura sakit yang bener-bener butuh UVB secara optimal, misal kura sakit
Semua lampu sudah kami periksa dan test menyala sebelum dikirim