Judul: Kala Cinta Bersenandung
Jumlah hlm: iii + 80
Ukuran: 14x21
Bahan Isi: Bpp 57gr
Nomor identitas: ISBN 978-623-496-004-4
Harga @65.000
Sinopsis/blurb:
Cinta, sebuah kata yang sangat menjanjikan. Harapan, senang, bahagia senantiasa menyertainya. Namun tak semua terbukti nyata. Karena cinta bukan matematika.
Cinta memiliki iramanya sendiri. Janji bahagia bisa berakhir duka. Harapan bisa berubah penyesalan. Bahkan kadang hadir tanpa kata. Mengubah nestapa jadi bahagia. Tiada yang bisa menyangka.
Lihatlah! Kala Cinta Bersenandung.