ANTARA TJISAJONG DAN BANGKA; Revolusi Islam Bernegara di Indonesia
Sold by Independent Book
5(2)
5 sold
Select options
Select
Shipping
From Rp9.500
Est. delivery by Apr 23 - Apr 25
Customer reviews (2)
Tokopedia customer review
Bukunya bagus, pengiriman cepat. Terima kasih!
April 3, 2023
Tokopedia customer review
good
October 6, 2021
Independent Book
62 items
Shop performance
Better than 70% of other shops
Ships within 2 days
76%
Responds within 24 hours
100%
Product description
Judul : ANTARA TJISAJONG DAN BANGKA; Revolusi Islam Bernegara di Indonesia (1945-1949)
Penulis : Dadan Hermawan, Nunu A Hamijaya, Al Chaidar
Genre : Sejarah
Penerbit : Pustaka Pusbangter
Cetakan : I, Januari 2021
Ukuran : 14.5 x 21 cm
Format : Hard cover
Tebal : 449 hlm + XIVII
SINOPSIS
Hal-hal yang menarik dan mengajak pembaca untuk serius dari substansi buku ini, yang merupakan genre buku sejarah pemikiran politik kenegaraan Islam, adanya perspektif di luar mainstream para penulis atau akademisi, cendikiawan yang merupakan mengangkat tema-tema sejarah pemikiran Islam-keindonesiaan dalam sudut pandang seorang ‘republikan’, akan tetapi dari sudut pandang ‘perlawanan pemberontak’ dengan meminjam uangkapan akademisi sejarah “kalau sejarah ditulis oleh mereka yang menang, maka masa depan itu diciptakan oleh kita yang berjuang” (Asep Kambali, founder Komunitas Historia Indonesia). Konsep lain yang dikemukan dalam buku ini adalah tentang “Islam Bernegara” dan ‘negara umat’ yang merupakan istilah baru untuk menjawab kebutuhan perspektif tentang politik Islam dan Islam politik yang sudah lama menjadi simpul diskursus tentang relasi Islam dan politik selama ini.