About this product
Fitur BahanBebas Gluten
RasaPahit
Nomor Registrasi BPOMSD131544061
Brandsamco
Product description
B complex dan vitamin b12 merupakan vitamin yang larut dalam air dan memegang peranan penting dalam metabolisme sel dalam tubuh, terutama pengaruhnya pada sintesis dan regulasi DNA serta pada sintesis asam lemak dan produksi energi. Vitamin B complex dan vitamin b12 merupakan kumpulan senyawa-senyawa yang terhubung secara kimia, yang semuanya memiliki aktivitas sebagai vitamin.
Vitamin B1 mononitrate 2 mg
Kalsium Pantothenat 10 mg
Membantu memenuhi kebutuhan vitamin B complex dan B12
Satu kali sehari 1 kaplet
Simpan pada suhu dibawah 30° C