Product description
Mengatasi kemerahan dan rasa perih pada mata yang disebabkan oleh iritasi ringan karena debu, asap, angin, dan sesudah berenang.
Tiap ml mengandung isotonik steril mengandung tetrahydrozoline HCI 0.05% b/v
2-3 tetes pada setiap mata, 3-4x/hr.
✔️ Produk Dijamin 100% Original Asli.
✔️ Pengiriman dilapisi bubble wrap, jadi aman sampai tujuan