CARA PAKAI
1. PERLAKUAN BIJI / BIBIT SEBELUM TANAM
- Merendam Biji , dosis : 15 ml / It air rendaman, selama 8 - 12 jam
- Menyiram bibit pada polybag atau persemaian bibit dengan 2 ml
2. SAAT TANAM : siram / semprot lahan 2 ml/It air, kebutuhan 2 It / Ha
3. SETELAH TANAM
• PADI, PALAWIJA dan KACANG-KACANGAN semprot lahan 2 ml/It air, 2 minggu sekali sampai pertengahan umur tanam (60 hari )
• HORTIKULTURA , semprot 2 ml /liter air, 1 - 2 minggu sekali
• PERKEBUNAN, siram lahan dengan 2 ml / It air ( kebutuhan 10 ml / pohon )
- Tanaman sedang berproduksi : siram setiap 1 bulan sekali
- Tanaman belum produksi : siram setiap 1 — 2 bulan sekali.