Buku puisi Hompimpa Alaium Gambreng erat dengan kelisanan sehari-hari, petuah masa lampau, tumpang-tindih peribahasa hingga masalah sepele yang dioplos menjadi sekumpulan suara rewel, kacrut, dan jenaka.
.
Sebagian puisi dalam buku ini merenkontruksi nasib, sebagian lainnya cuma bisa mendekontruksi. Sebuah tutorial hidup masa kini yang maju kena mundur kena.
Penulis : Hamza Muhammad
Penerbit : anagram
Genre : puisi
ISBN : 978-623-99244-0-9