Disukai piaraan:Sangat bagus cocok buat kurakura baby
July 31, 2024
o**n
Item: Kemasan 150g
July 23, 2023
J**a T**6
Item: Kemasan 150g
September 19, 2022
TORTOISE TANK
107 items
About this product
Jenis Hewan PeliharaanKura-kura
Product description
Fitur Utama:
- Mengandung vitamin yang baik untuk pertumbuhan dan imunitas kura-kura kesayangan Anda.
- Dibuat dengan dried berries untuk menstimulasi nafsu makan.
- Mengandung extract yucca yang baik untuk saluran pencernaan.
Cara Penyajian:
Iteku Tortoise Food Repack dapat disajikan dengan cara direndam dengan air hingga lunak sehingga siap disantap oleh si kecil.
Nilai Gizi:
Crude Fiber : max 21%
Crude Protein : min 20%
Crude Fat : max 4%
Moisture : max12%