About this product
Contains Dangerous Goods?Tidak
Jenis Pembersih Rumah TanggaPembersih Toilet
Volume0-500 ml
Branddegra simba
Product description
Produk ini dapat mengatasi WC yang mempet, luber, hingga bau.
Bahkan juga dapat mengatasi rembesan limbah kotor yang merembes ke dalam lapisan tanah dan juga sumber air seperti halnya air sumur.
A. SEPTIC TANK MEMILIKI LUBANG UDARA
Tuangkan 1 botol DEGRA SIMBA ukuran 500 ml ke dalam kloset WC
Kemudian siram dengan air secukupnya agar cairan masuk ke dalam septic tank
Biarkan closet WC selama 5 s/d 6 jam ( sebaiknya dilakukan malam hari, ketika tidak ada kegiatan ).
B. SEPTIC TANK TIDAK MEMILIKI LUBANG UDARA
Tuangkan 1 botol DEGRA SIMBA (ukuran 500 ml) ke dalam wadah (ember)
Campur dengan air perbandingan 1:2 (1 botol 500 ml + 1 Liter Air )
Biarkan 5 – 6 jam di udara terbuka agar bakteri dapat hidup dan berkembang biak
Lalu masukan campuran Degra Simba + Air ke dalam closet WC
Siram dengan air secukupnya agar cairan Degra Simba masuk ke dalam septic tank.
Maka dalam waktu 6 jam Degra Simba akan langsung bekerja, dan dalam 1 minggu isi septic tank / WC akan terkuras hingga 80 % menjadi air (H2O) yang meresap ke dalam tanah ( tidak mencemari lingkungan ) dan menjadi gas (CO2) yg tidak berbau.
KANDUNGAN DALAM 1 BOTOL DEGRA SIMBA :
Lactobacillus : memecah asam lemak asam amino dan glukosa
Sacharomyces : mempercepat pembusukan
Acetobacter : menghilangkan bau
Bacilus : mengendalikan kuman, menghasilkan
Bakteri pengurai di atas akan bekerja mengurai tinja dan bahan-bahan organik yang terdapat di dalam septiktank.
*). Ulangi penggunaan Degra Simba pada minggu ke 5 sejak Degra Simba dimasukkan ke Septik-Tank.
*). Untuk menjaga agar WC/Septik-Tank tetap terjaga tidak luber, dan untuk tetap menjaga kesehatan lingkungan sekitar, terutama untuk menjaga sumur, gunakan Degra Simba setiap 4-6 bulan sekali.
*). Septic-Tank ukuran 1 meter x 1 meter gunakan 1 botol (500 ml), dan gunakan kelipatan nya.