Pemrosesan cepat, pengemasan rapi, dan pengiriman cepat. Pas paket lapisan luarnya dibuka bau amisnya langsung menyeruak gitu wkwkwk tandanya asli yaah ini 😁
Semoga kelomang akooh sukaa :3
July 19, 2024
Tokopedia customer review
Item: 120GR
Barang sesuai, untuk kura-kura air sangat cocok.
2d ago
Tokopedia customer review
Item: 120GR SHOKUJI
Mantap 👍👍 Barang bagus sesuai pesanan, terima kasih..
September 4, 2024
Tokopedia customer review
Item: 120GR SHOKUJI
ok,kura kura doyan nih
October 18, 2023
Tokopedia customer review
Item: 120gr
Produk sesuai pesanan, mudah²an kura²nya suka.
January 31, 2023
reptilestore.id
1,142 items
Shop performance
Better than 90% of other shops
Ships within 2 days
70%
Responds within 24 hours
100%
Product description
UDANG KERING 100% ASLI TANPA PENGAWET!
LEBIH BANYAK DAN PENUH ISINYA..
Udang kering makanan alami untuk ikan dan Kura-kura air. Mengandung kalsium untuk pertumbuhan tulang dan membantu mencerahkan warna. Ukuran udang yang kecil, sehingga mudah untuk dikonsumsi dan dicerna oleh hewan anda. Kemasan ekonomis
Keunggulan :
+ UNTUK MEMPERCEPAT PERTUMBUHAN IKAN/KURA KURA, IKAN
- Terbuat dari udang utuh berkualitas tinggi
- Wangi harum khas udang
- Tinggi protein dan kalsium
- Nutrisi lengkap dapat membantu pertumbuhan
- Menjaga imun hewan agar tetap sehat dan aktif
- Rasa disukai kura-kura air
- Tidak mengotori air
- Tanpa mengandung bahan pengawet
- Ekonomis & praktis
Cara Pakai :
- Dapat dijadikan makanan pendamping selain pelet
- Berikan secukupnya 2 x sehari, pagi dan sore
- Simpan di suhu ruangan