Barangnya sudah saya terima, bahannya nyaman adem gak bikin gerah, warnanya sesuai, pengirimannya pun cepat dan harganya terjangkau, terimakasih seller semoga semakin laris ya🥰
Kualitas produk:Sangat baik
July 16, 2024
A**s
Item: Mocca
Bagus banget, tokony baik,sempat kehabisan warna mocca langsung dihubungin minta konfirmasi ganti warna atau menunggu. Tapi tetap ku tunggu krna warna kulitku cocok pakai mocca. Trimakasih
March 11, 2025
m**t
Item: Lavender
Kualitas produk:Bagus
Harga mumer...pengiriman cpt,kurir ramah
Beli di toko ini rekomended lah
January 13, 2025
r**a
Item: Lavender
Uhh,cantik banget outer nya.🥰bagus jahitan rapih,pokonya best,next kalo ada acara mau pesen lagi disini dan ajak sodara2 biar bisa seragaman.🥰🥰🥰🥰🥰
January 11, 2025
r**a
Item: Lavender
Produknya rekomen banget harganya murah tapi bahannya bagus dingin😊
Kualitas produk:Oke
July 16, 2024
About this shop
asyifa daily wear
78%
Ships within 2 days
100%
Responds within 24 hours
About this product
PolaRenda
Garis LeherCrew Neck
BahanSutra
HiasanBerkancing,Manik-manik
Gayasimple
Tipe LenganLengan Balon
Product description
SILAHKAN CHECKOUT DARI SEKARANG AGAR BISA SAMPAI SEBELUM LEBARAN
Metta Outer adalah pilihan yang tepat untuk Anda yang ingin tampil elegan dan mewah pada acara formal maupun non formal. Terbuat dari bahan Brokat mix Organza dan Tulle premium, Metta Outer memberikan kesan mewah dan elegan pada pemakainya.
Metta Outer memiliki variasi lengan yang unik dengan kancing di bagian lengannya. Hal ini memberikan kesan yang berbeda dan memudahkan pemakai untuk mengatur panjang lengan yang diinginkan.
Ukuran Ld : 115 cm Pb : 90 cm Panjang lengan : 50 cm Lingkar lengan : 35 cm Lingkar ketiak : 50 cm pada Metta Outer memastikan bahwa pemakai akan merasa nyaman saat mengenakannya.
Dengan desain yang elegan dan bahan yang berkualitas, Metta Outer cocok dipakai pada acara kondangan formal maupun non formal. Tampilan yang elegan dan mewah akan membuat Anda menjadi pusat perhatian di setiap acara yang Anda hadiri.