Product description
Tinta atau cat sablon untuk plastik berjenis:
MOHON DIBACA SEBELUM MEMBELI:
1. Pengencernya menggunakan THINNER M4.
2. Sebelum dipakai, plastik sebaiknya dicampur PENGENCER M4 dengan perbandingan 1:1 dan diangin-anginkan selama kurang lebih 1 harian sampai mengental agar tidak cepat kering.
3. Semua komplain WAJIB MELAMPIRKAN VIDEO UNBOXING SECARA LENGKAP.
1. PLASTIK PE: plastik ini agak buram dan elastis, tinta sablon yang cocok digunakan adalah POLYTUF ditambah dengan MINYAK TERPIN.
2. PLASTIK PP: plastik ini bening dan agak kaku, tinta sablon yang cocok digunakan adalah POLYMET ditambah dengan MINYAK M4.
3. Plastik OPP: plastik ini bening namun mudah sobek, tinta sablon yang cocok digunakan adalah POLYMET ditambah dengan MINYAK M4.
4. Plastik HD: plastik ini buram dan tidak elastis, tinta sablon yang cocok digunakan adalah POLYMET ditambah dengan MINYAK M4.
5. Mika: plastik ini bening dan kaku ketika dipegang, tinta sablon yang cocok digunakan adalah PVC ditambah MINYAK M3.
#tintaplastik #plasticink #sunrise #sunriseplastik #tintasunrise #sunriseink #plastikpp #plastikpe #plastikopp #plastikhd #keresek #kresek #catsablon #tintasablon #sablonplastik #sablonkresek #sablonkeresek #sablonkarung #sablonjerigen #sablonbotol #catsablonplastik #tintasablonplastik #plasticsablon #plasticscreenprinting #suppliersablon #perlengkapansablon #alatsablon #bahansablon #tokoalatsablon #tokobahansablon #homedia