Barang sdh tiba. Kualitasnya mantaap.... Sukses selalu.
April 9, 2024
N**k
Item: Default
Smg cocok krn bs membantu banget bt gantung baju baju laudry
January 24, 2025
d**n
Item: Default
Sudah sampai,cuma mobilnya LG dibawa suami kerja..bagus..ni mau pesen lagi
September 9, 2024
A**g P**w
Item: Default
Kualitas pengerjaan:Oke besi
Bahan:Bagus
Perakitan:Perfect
September 13, 2023
A**s (**)
Item: Default
Seller amanah dan kurir respon.
Sesuai deskripsi iklan
February 24, 2025
About this shop
ModifikasiMarket
82%
Ships within 2 days
99%
Responds within 24 hours
Product description
CAR HANGER ROD EXPANDABLES
Deskripsi :
Apakah mobil Anda memiliki pakaian di jok dan bagasi mobil Anda? Apakah Anda harus merapikan kendaraan Anda sebelum keluarga atau teman Anda mengendarainya?
Atur semua pakaian dimobil anda dan gantungan pakaian anda di Car Hanger Clothes kami maka Anda dapat dengan mudah menghemat ruang dan mobil anda terlihat rapi.
Fitur :
Extendable artinya hanger bisa dipanjangkan ukurannya dari 100 cm ke 150cm.
Mampu menggantung sampai 80-100 kaos dan 40-50 Jas atau Jaket
Permukaan dilapisin anti slip rubeer sehingga menjaga pakaian agar tidak licin dan jatuh saat berkendara maupun disaat tikungan tajam.
Pemasangan dapat dilakukan dalam 2 jenis (Lihat gambar no 4)
Mudah dipasang dan dicabut ketika tidak dipakai.
Spesifikasi :
Bahan : Besi
Panjang : 100 to 150cm
Pemasangan : Universal semua mobil bisa gunakan
Terima kasih dan selamat berbelanja yaaa...