Barang oke tapi packing nya kurang oke. Terlalu simpel tidak mementingkan keamanan produk.
Semoga adminnya lebih mementingkan keamanan produk.
Saya suka pelayanan kakak yang live menjelaskan produk sangat detail serta memberikan rekomendasi produk yang bagus