Product description
Tas Punggung/ Tas Ransel/ Backpack Purple Series
Perkenalkan koleksi Seuri dengan tema Purple Series. Ransel ini di desain fungsional perpaduan dibalut dengan nuansa ungu dan merah muda, memastikan barang-barang penting Anda tetap terlindungi dari cuaca buruk. Ini adalah pendamping utama untuk petualangan baru setiap hari!
Bahan: Cordura Waterproof (Polyester + Nylon + Cotton)
Ukuran: P 21,5cm x T 29,5cm x L 7,5cm
- Motif Unicorn (Mystical Meadow)
- Motif Blending Purple and Pink (Twilight Twirl)