Product description
Anda suka tas tangan? Di sini Anda mendapat solusi penyimpanan gantung yang membantu Anda mengatur isi lemari pakaian. Bahannya terbuat dari poliester daur ulang, sama seperti semua produk seri SKUBB lainnya.
Kain: 100% poliester (min. 90% recycled)
Sisipan: Plastik polipropilena
Jangan keringkan dengan mesin
Lap bersih dengan larutan sabun lembut.
Muatan maks./kompartmen:2 kg