Bagus si bahannya tebel.. Cocok banget buat bawa susu, pempres, dan baju salinan bayi ... Lembut juga sesuai gambar... Gx usah ragu lagi beli di toko ini❤🥰
June 10, 2024
👀**
Item: Abu Karakter
Toko nya amanah..pertahankan yak, cuma
pengiriman agak lama
Bahan:Tebal
Desain:Sangatt rapihh, puassss
April 8, 2025
W**i
Item: Abu Karakter
Pengiriman cepat
Bahan:Bagus
Desain:Sesuai
June 13, 2024
E** N**🤸
Item: Mocca Karakter
Tas nya bagus , sesuai expetasi . Makasih bnyk kak ..
Desain:Bagus
Bahan:Bahan juga oke lah untuk hrga sgtu.
April 17, 2024
Y**i Y**i
Item: Mocca Karakter
Brang sudah sampai ...tas nya bagus dan lucuu dan sesuai bazet jga..pngiriman cepat cuma sehari..mksih seller...
July 7, 2024
About this shop
Digma Store
80%
Ships within 2 days
93%
Responds within 24 hours
About this product
Bags TypeTas Bahu
PolaPolos
FiturBersirkulasi,Dapat Dicuci
Tipe PengencangRisleting
Model yang KompatibelTokoh
Negara ProdusenIndonesia
Brandtidak bermerek merek
Product description
Spesifikasi Produk
Bahan Katun Twill Tebal dengan dalaman menggunakan puring
Ukuran : Panjang 25 cm, Tinggi 25 cm Lebar 10 cm
Model Selempang dengan 4 Buah Saku
Banyak Pilihan Warna
Kegunaan :
• Bagian ruang utama tas dapat berfungsi
Pakaian Anak, handuk kecil,pampers dll,
• Bagian ruang utama tas terdapat karet elastis dapat berfungsi
Untuk menyimpan botol susu, termos kecil
• Kantong bagian depan
Dapat berfungsi membawa tissue,Obat - obatan dan keperluan lainnya
• Saku samping model elastis ( untuk menyimpan dan mengabil lebih praktis )
Dapat berfungsi menyimpan botol susu,termos kecil dll,
• Bagian kantong plastik dalam
dapat difungsikan membawa kosmetik bayi dll,
Kelebihan:
- Bahan Lembut
- Jahitan Rapi
- Gambar Lucu dan Unik
Happy Shopping
WAJIB "Video Unboxing" saat buka paketan. Tanpa "Video Unboxing", komplain kerusakan/kekurangan tidak kami layani.
(VIDEO DIREKAM SEBELUM DAN SAMPAI SELESAI PEMBUKAAN PAKET)