sudah sampe gan
sesuai pesanan
sudah beberapa x beli aman
langsung kirim ke customer
September 16, 2022
Trinity Memory
576 items
Shop performance
Better than 90% of other shops
Ships within 2 days
100%
Responds within 24 hours
97%
About this product
Jenis GaransiGaransi Pabrikan
Product description
Garansi Resmi By WD Indonesia 3 Tahun
Alasan Kenapa Harus Beli di Trinity Online :
1. Harga Inc PPN 11% (bisa menerbitkan faktur pajak)
2. Barang Asli, Baru dan Bergaransi Resmi (Gratis kalo tidak Original)
3. Packing Aman dan Rapi
4. Pengiriman Tepat Waktu
5. Pelayanan Ramah dengan Product Knowledge yang Baik
6. Proses Klaim Garansi Mudah & dibantu Hingga Selesai
7. Banyak Bonus dan Voucher Cashback yang didapatkan.
* Max. Read 545 MB/s
* Max. Write 465 MB/s
* Ketebalan 7MM
* Interface Sata 3
* ukuran 2.5inch
Kinerja sehari-hari yang ditingkatkan
Dibekali dengan teknologi caching SLC (single-level cell), SSD WD Green menawarkan kinerja lebih baik untuk penggunaan komputer sehari-hari. Telusuri web, mainkan game favorit Anda, atau mulai sistem secepat kilat dengan SSD WD Green.
Keandalan SSD
Tersedia dalam casing 2,5/7mm dan model M.2 2280, SSD WD Green sangat ringan dan tahan goncangan, yang membantu mencegah kehilangan data jika drive terbentur atau terjatuh dengan tidak sengaja. Dengan sertifikasi F.I.T. Lab dari WD untuk kompatibilitas dan keandalan, SSD WD Green memenuhi standar WD tertinggi.
Lebih hemat daya. Lebih banyak bekerja.
Dengan salah satu drive dengan peringkat konsumsi daya terendah di industri, SSD WD Green membantu Anda menjalankan PC laptop untuk jangka waktu lebih lama.