Product description
Brand terpercaya asal Amerika
Bila spons direndam di air panas permukaannya akan lembut dan empuk
Bila spons direndam di air dingin permukaannya menjadi keras dan kuat
Terbuat dari spons khusus Flextexture Scrub Daddy
Reso Foam (bagian halus dari spons) mampu menyerap air hingga 6x dari foam biasa
Menciptakan lebih banyak air sabun
Tahan bau hingga 8 minggu
Dilengkapi dengan 2 lubang mata yang memudahkan Anda memasukkan jari dan membersihkan permukaan gelas
Bagian lubang mulut berfungsi untuk membersihkan sendok ataupun utensil dengan lebih mudah
Dilengkapi handle : tidak
Jenis : spons cuci piring
Syarat & Ketentuan Pengembalian Produk
1. Pastikan kamu belum menekan tombol "Pesanan Selesai"
2. Membuat video unboxing dari awal pembukaan segel paket
3. Periksa dahulu kelengkapan produk, kondisi produk dan pastikan produk berfungsi dengan baik
4. Pilih tombol "Ajukan Pengembalian" pada aplikasi jika menemukan kendala pada produk
5. Sertakan video unboxing dan foto kendala pada produk
6. Wajib mengemas produk yang ingin dikembalikan sesuai dengan kondisi saat produk diterima