About this product
- Nomor Registrasi BPOM:21204220218
- Brand:PINKRABBIT
Product description
Tampil cantik & elegan cuma butuh softlens ini! Ini dia waktunya kamu buat pilih La Belle Brown sebagai softlens terbaik. Semakin membuat mata kamu sehat alami & bikin look makeup anti-gagal!
HARGA TERTERA merupakan harga satu buah (satu mata), BUKAN sepasang!
WAJIB membeli (checkout) sepasang (dua buah), TIDAK BISA order sebelah/satu buah/satu mata
Tersedia normal s.d minus 10.00 (BISA BEDA MINUS)
Material HEMA + Silicon Hydrogel
Graphic Diameter: 13.70mm
- Terdaftar di Kemenkes RI dan KFDA Korea
- Anti kering & iritasi selama 8 jam
- Aman untuk mata sensitif & berair
1. Premium contact lens Super Comfy
2. Free case bening anti bocor
3. Garansi cacat dari pabrik selama 7 hari sejak resi di terima.
(Garansi HANYA untuk produk cacat pabrik, batas klaim garansi 7 (tujuh) hari sejak barang diterima. Syarat garansi cek profil toko.)
Pastikan merendam softens baru dengan cairan selama 4 jam untuk mencegah iritasi. Jika belum punya, PRetty bisa order sekaligus dengan cairannya. Kami menyarankan Bio True, di link berikut: http://vt.tokopedia.com/t/ZS21wAyLQ/
Warna lensa kontak bisa sedikit berbeda tergantung warna dasar mata masing-masing konsumen dan efek pencahayaan. Foto di halaman kami adalah FOTO ASLI berhak cipta.
KEMENKES RI AKL 21204220218
pinkrabbit, softlens, softlens normal, softlens minus, soflen, soflens, mata, pink rabbit softlens official, lensa mata, sepasang, soflent, softlense, pink rabbit, softlens korea, contact lens, lensa kontak, soft lens, softlens grey, softlens abu, softlens brown, softlens cokelat, softlens coklat