Keyboard cukup nyaman digunakan, cukup responsif juga, namun build quality memang sesuai dengan harganya. Untuk touchpadnya juga sensitifitasnya random, kadang pas, kadang terlalu cepat, namun overall sudah cukup baik mengingat harga yang ditawarkan juga cukup terjangkau. Untuk casenya menggunakan bahan yang cukup licin, jadi kadang khawatir kalau pegang casenya. Untuk case menggunakan bahan soft, bukan hard jadi cukup mudah untuk melepaskan dan memasangkan pada iPad