About this product
Nomor Registrasi BPOMNA18231202601
Product description
Skin Game Basic Skincare Bundle merupakan bundle yang berisi rangakaian basic skincare untuk membantu menghidrasi kulit, memperbaiki skin barrier serta dapat membantu untuk menengkan kulit yang sensitif. Bundle ini dapat digunakan sehari-hari dipagi & malam hari.
Terdapat 2 pilihan pada bundle ini yaitu:
- Oily Skin: Kind Deep Cleanse Facial Wash, Kind Extra Hydrating Toner, dan Kind Watery Moisturizer.
- Dry Skin: Kind Hydrating Facial Wash, Kind Extra Hydrating Toner, dan Kind Cream Moisturizer
Kind Hydrating Facial Wash
Kind Hydrating Facial Wash merupakan sabun pembersih wajah dengan tekstur JELLY, membersihkan kulit tanpa menyebabkan kulit kering & ketarik. Kulit tetap terasa terhidrasi setelah mencuci wajah.
Membantu membersihkan wajah dari kotoran dan make up serta menyegarkan kulit wajah.
2% Trehalose, 1% Panthenol
Aplikasikan Kind Hydrating Facial Wash pada kulit wajah yang sudah dibasahi, kemudian bilas dengan air.
Skin Game Kind Deep Cleanse Facial Wash
Sabun wajah yang cocok untuk kulit berminyak, membantu membersihkan wajah dari debu dan kotoran serta minyak berlebih dengan maksimal. Kind Deep Cleanse Facial Wash hadir dengan ukuran 100 ml.
Membantu membersihkan wajah dari kotoran serta menyegarkan kulit wajah.
Cara Penggunaan: Basahi wajah terlebih dahulu. Aplikasikan facial wash secukupnya pada wajah, kemudian pijat lembut dan bilas dengan air hingga bersih.
Aqua, Myristic Acid, Acrylates Copolymer, Potassium Hydroxide, Cocamidopropyl Betaine, Oryza Sativa Extract, Glycerin, Glycol Distearate, Lauric Acid, Stearic Acid, Hydrolyzed Wheat Protein, Citric Acid, Phenoxyethanol, Butylene Glycol, 1,2-Hexanediol.
Kind Extra Hydrating Toner
Kind Extra Hydrating Toner merupakan toner dengan tekstur watery yang memberikan kesegaran dan hidrasi pada kulit wajah. Simply hydrating, that's it!
Membantu membersihkan, menghidrasi dan menyegarkan kulit wajah.
2% Trehalose, 1% Panthenol
Aqua, Trehalose, Panthenol, Propanediol, Glycerin, Dmdm Hydantoin, Disodium Edta
Tuangkan Kind Extra Hydrating Toner pada kapas kemudian usapkan kapas pada wajah. Kind Extra Hydrating Toner juga bisa dituangkan pada telapak tangan kemudian tepuk-tepuk pada wajah
Kind Watery Moisturizer merupakan pelembab dengan tekstur gel ringan yang nyaman digunakan untuk kulit cenderung berminyak. Kind Watery Moisturizer hadir dalam 2 varian ukuran yaitu 100 ml dan 30 ml. It's the uncomplicated moisturizer!
Menjaga fungsi skin barrier, menghidrasi, dan melembapkan kulit agar terlihat lebih sehat.
3% Trehalose, 1,5% Panthenol, 0,5% Phytoceramide
Aplikasikan 1-2 pump pelembab ke seluruh wajah. Bisa digunakan pagi ataupun malam hari.
Kind Cream Moisturizer merupakan pelembab dengan tekstur cream yang nyaman digunakan untuk kulit cenderung kering. Kind Cream Moisturizer hadir dalam 2 varian ukuran yaitu 100 ml dan 30 ml.
Menjaga fungsi skin barrier, menghidrasi, dan melembapkan kulit agar terlihat lebih sehat.
3% Sweet Almond Oil, 1.5% Trehalose, 0,5% Phytoceramide
Aplikasikan 1-2 pump pelembab ke seluruh wajah. Bisa digunakan pagi ataupun malam hari.