About this product
Halal NumberID31110012743221123
Nomor Registrasi2133275050026-25
Jenis SertifikasiSPP-IRT
RasaMelon
Jenis Wadah PenyimpananLemari
Jenis KemasanBotol
OrganikTidak
Usia peringatanTidak
Fitur BahanHalal
Kuantitas per Kemasan1
Volume1000
Umur Simpan12 bulan
Negara ProdusenIndonesia
Product description
- Kemasan : Botol Plastik
- Jenis sertifikasi : SPP-IRT
- No Registrasi : P-IRT 2133275050026-25
HAI CUSTOMER..UNTUK DI PERHATIKAN SEBELUM MEMBELI YA.. :)
1. Sirup ini cocok untuk anda yang sedang bisnis minuman, ataupun di konsumsi pribadi dan juga cocok untuk di berikan sebagai hadiah untuk orang kesayangan anda
2. Untuk keamanan sebaiknya menambahkan bubble wrap dan kardus tambahan. meskipun sudah kami tambahkan bubble wrap dan kardus selayaknya
3. Jika ada kesalahan dari kami harap hubungi admin terlebih dahulu. jangan buru-buru memberikan ulasan negatif sebelum ada solusi dari kami
4. Kerusakan packing akibat dalam perjalanan (oleh ekspedisi) bukanlah tanggung jawab penjual, kami sebagai penjual sudah berusaha semaksimal dengan memberikan bonus bubble wrap untuk orderan kecil serta free kardus tebal untuk pembelian dalam jumlah banyak serta seaman mungkin dalam hal packing agar packingan aman.