AUTO SHAMPOO BY SAFETY STOP AUTO CARE diformulasikan untuk membersihkan debu, kotoran akibat kontaminasi, dan minyak secara menyeluruh, sekaligus mengkilapkan dengan formula pH balance melindungi permukaan cat dari paparan sinar UV sehingga warna tidak cepat pudar, serta memberikan efek daun talas dan menjaga kilau mobil Anda. Dapat digunakan secara pribadi maupun untuk usaha bisnis Anda. Dengan busa melimpah, sangat efektif membersihkan debu, polusi, minyak, oli, dan kotoran lainnya. Tidak bersifat mengikis permukaan cat sehingga aman untuk penggunaan harian.