Jenis kulit : Semua jenis kulit kecuali jerawat meradang
Texture : Cair cepat meresap
Diformulasikan dengan Bakuchiol yang membantu meningkatkan elastisitas dan kekencangan kulit. Diperkaya Niacinamide, Collagen yang menjaga skin barrier kulit. Kulit tampak lembab, halus dan kenyal. Juga sebagai alternatif penggunaan retinol pada kulit wajah untuk mencegah penuaan dini, flek & bekas jerawat. Aman untuk perawatan kulit ibu hamil & menyusui.