Product description
PMB Tricycle tipe T10 “Kualitas terbaik, tetap yang ada Bintangnya”
Fitur : Music, Lampu, Sandaran, Kemudi belakang, Kursi dapat di putar, Kanopi bisa dilipat, Tatakan kaki depan & belakang, Design roda terbaru
Ukuran Produk: 107x51x97cm
Warna: Abu-abu Hitam, Merah Hitam, Pink Hitam
*Tanya admin untuk cek ketersediaan warna*
Deskripsi Produk Sepeda roda tiga dengan rangka dan fork besi.
Fitur unggulan antara lain kursi bisa diputar, ic music headlight dan tatakan depan dan belakang yang bisa dilipat.
Sorotan Produk Jenis sepeda roda tiga BMX IC Music Headlight
Safety bar: pengaman depan dengan lapisan busa
Cushion seat: jok kain untuk kenyamanan buah hati anda
Reversible Seat: Hadap depan atau belakang jok 2 arah
Jenis Sepeda roda tiga BMX
Rangka besi Fork besi rigid
Reversible seat: hadap depan atau belakang dengan jok 2 arah
Ban EVA Ethylene-vinyl acetate dengan aksen nikel krom
Roda depan diameter 25cm x lebar tapak 7cm
Roda belakang diameter 20cm x lebar tapak 7cm
Rotor: Tongkat dorong kemudi bentuk U
Safety bar: Pengaman depan dengan lapisan busa
Cushion seat: Jok kain untuk kenyamanan buah hati anda
Keranjang depan dan belakang
Detail Produk Usia 1-4 Tahun
- Harap sebelum order tanyakan penjual terlebih dahulu mengenai ketersediaan stok barang yang diinginkan.
* Produk yang kami kirim sudah kami cek terlebih dahulu sebelum melakukan pengiriman, semua komponen lengkap dan berfungsi baik.
* Segala jenis kerusakan / kekurangan / keterlambatan dalam pengiriman bukan menjadi tanggung jawab kami. Harap Maklum.
* Lecet pada bagian sepeda / goresan / besi ada bengkok itu sangatlah wajar. Material sepeda berbahan besi jika bergesekan otomatis akan lecet. Pabrik mengirim ke toko kami dalam keadaan belum terakit jadi besi pada sepeda saling bergesekan ketika di angkat, dipindahkan dari satu tempat ke tempat lain. Harap mengerti dan memaklumi.
*Untuk sepeda,mobil, dan motor aki, barang yang dikirim adalah barang setengah jadi (masih perlu dirakit lagi) untuk mengurangi volume pengiriman.
*Untuk baby walker, barang yang dikirim adalah barang yang belum dirakit.