Sepatu sepaktakraw nanyang adalah sepatu yang biasa digunakan dalam bermain sepaktakraw, alasnya terbuat dari 100% karet alam sehingga para atlet tidak licin menggunakannya, anti slip, sangat kuat dan tahan lama, sepatu ini dibuat dengan benang berkualitas tinggi dan dibuat lebih fleksibel.