Tadinya pesen biru ternyata dah habis..
Barang udah sampai.. makasih..
December 27, 2024
INKUBUSTORE.ID
1,572 items
About this product
BrandEIGER
Product description
LACERTA WS 910008423 adalah sandal serbaguna dengan tampilan otentik dan tangguh yang cocok digunakan untuk kegiatan harian dan petualangan luar ruang, khususnya ketika berkegiatan di sekitar base camp saat melakukan penjelajahan. Sandal yang memiliki bobot ringan ini dilengkapi fitur EVA midsoles dan pelindung jari kaki dari karet untuk kenyamanan dan proteksi. Fitur: - EVA midsoles dan footbed sebagai bantalan - Pelindung jari kaki dari karet - Memiliki bobot yang ringan Material: - Upper: Webbing, Lining: Neoprene - Buckle: Nylon Plastic - Insole: Phylon, Outsole: Rubber