About this product
Nomor Registrasi BPOMNA18210110800
benefitMengencangkan/Mengangkat
Preferensi KomposisiOrganik
Kuantitas per Kemasan1
Bahan-bahancollagen
EdisiEdisi Reguler
Berat bersih90g
Mengandung Alkohol atau AerosolTidak Mengandung Keduanya
Jenis PakSatu Barang
Umur Simpan24 bulan
Negara ProdusenIndonesia
BrandRintik Skincare
Product description
Serum Perawatan Stretchmark & Selulit - Memiliki kandungan Collagen, Stemcell infused, dan berbagai kandungan alami lainnya yang diformulasikan secara khusus untuk meningkatkan produksi kolagen agar elastisitas kulit tetap terjaga, Membantu memudarkan stretchmark & selulit, Mencerahkan dan meratakan warna kulit, Mengurangi rasa gatal serta membantu memperbaiki tekstur kulit agar kembali halus seperti sedia kala. Walaupun Oil, namun teksturnya sangat nyaman digunakan, tidak lengket dan langsung meresap di kulit, juga sangat baik untuk mencegah stretchmark & selulit muncul selama masa kehamilan.
Manfaat Rintik Stretch Mark Selulit Oil :
● Membantu memudarkan stretch mark & selulit
● Tekstur kulit jadi lebih halus
● Kulit jadi lebih kenyal & elastis
● Membantu mencerahkan warna kulit di area stretch mark
● Bisa mengurangi rasa gatal di area stretch mark
Ingredients Power Collagen : Kolagen dapat membantu mempercepat proses regenerasi sel kulit baru, merangsang pembentukan kolagen di kulit menjadi lebih cepat serta membuat permukaan kulit jadi lebih halus
Stem Cell Infused : Formula unik dari stem cell ini diperoleh dari tanaman Apel langka yang berasal dari Swiss. Stem cell ini mampu merawat dan memperbaiki jaringan kulit, mengaktifkan regenerasi stem cell kulit dan meningkatkan vitalitas serta umur dari stem cell kulit.
Rice Bran Oil : Kaya akan kandungan antioksidan,vitamin E dan fatty acid yang bermanfaat untuk melembabkan, menghaluskan, menjaga elastisitas kulit sehingga kulit menjadi kencang dan dapat mencegah perubahan warna kulit.
Grape seed Oil : Kaya akan antioksidan bernama proanthocyanidin, yang mampu meratakan warna kulit serta menstimulasi produksi kolagen sehingga kulit jadi halus dan kenyal.
Lemon Extract : Mengandung asam, vitamin C dan antioksidan tinggi yang dapat menjadi pencerah alami serta menghancurkan kotoran dan sel kulit mati pada kulit.
Astragalus Root Extract : Mengandung antioksidan yang dapat melindungi sel kulit dari kerusakan dan merangsang pembentukan protein yang banyak ditemukan di kulit
Cara Pemakaian Rintik Stretch Mark Oil :
- Usapkan Rintik Stretch Mark Oil secara merata pada area yang terdapat stretchmark & selulit hingga menyerap sempurna
- Lakukan pijatan di area stretchmark & selulit dengan menggunakan alat pijat khusus stretchmark / menggunakan tangan secara cepat selama 5-10 menit dengan gerakan horizontal dan vertikal, tujuannya untuk memperbaiki struktur kulit yang rusak dan melancarkan aliran darah
Untuk Ibu Hamil : Oleskan Rintik Stretch Mark Oil dan pijat lembut menggunakan tangan dengan gerakan memutar pada area perut dan area tubuh lainnya.
Untuk hasil yang lebih maksimal lakukan rutin 2 kali sehari pagi dan malam hari setelah mandi
Notes : Oil ini boleh digunakan mulai dari usia 14 tahun, ibu hamil, dan menyusui. Aman dan sudah lulus uji bpom dengan