Pengalaman belanja disini sangat menyenangkan, barang cepat diproses, notesnya dibaca dan kalau ada yg tidak bisa dipenuhi langsung di chat sampai ke WA, packaging dari kayu jadi sangat aman, model dan request dipenuhi dengan baik, sangat recommended toko ini