Jenis pupuk ini merupakan produk yang diimpor dari Rusia. Di dalam kandungannya terdapat berbagai unsur hara, seperti Nitrogen (N) 16%, Posfat (P2O5) 16%, Kalium (K2O) 16%, Kalsium (CaO) 2.9%. Pupuk ini banyak manfaatnya, seperti meningkatkan hasil pertumbuhan tanaman