Barang sudah di terima dgn selamat ,kualitasnya ok...Recommended seller...sukses selalu
March 18, 2025
F**z
Item: 13 in 1
Sesuai pesanan dan paket cepat datang
February 27, 2023
h**o
Item: 13 in 1
April 8, 2023
S**i
Item: 13 in 1
February 17, 2023
dpc-shop
277 items
Shop performance
Better than 86% of other shops
Ships within 2 days
98%
Responds within 24 hours
98%
Product description
Dalam Kemasan produk:
1 x Set Perkakas Reparasi Jam Tangan 13 in 1 - SC8005
1 x Tas Penyimpanan
Spesifikasi :
Material : Plastik & Stainless Steel
Dimensi :
Tas: 21 x 10 cm
Pinset: 13.5 cm
Adjuster Stainless: 14 x 5 x 1.5 cm
Obeng: 9.5 cm
Kepala Obeng: 5 cm
Alat Cungkil Stainless: 13 cm
Pengungkit Plastik Kuning: 9 x 4.5 cm
Adjuster Plastik Biru: 11 x 5 x 2.5 cm
Kotak Dudukan: 5 x 6.5 x 3.5 cm
Dengan perkakas reparasi jam tangan ini, Anda dapat membuka dan mereparasi jam tangan Anda dengan lebih mudah. Set perlengkapan ini wajib dimiliki bagi Anda yang suka mengoleksi atau mengotak-atik koleksi jam.
13 in 1
Semua perlengkapan yang dibutuhkan untuk melakukan perbaikan jam semua telah tersedia disini. Anda pun dapat melakukan perbaikan strap jam hingga membuka body internal jam.
Bahan Berkualitas
Beberapa perkakas ini terbuat dari bahan material stainless yang kokoh dan tahan lama. Ada juga yang terbuat dari plastik sehingga perkakas tidak menggores bagian jam.
Dilengkapi Kotak Penyimpanan
Semua perlengkapan reparasi ini disimpan dalam sebuah tas yang portabel sehingga mudah dirapikan kembali atau dibawa berpergian.