•Efektif melindungi dan menyegarkan bahkan mempertegas warna body cat doff matte.
•Menciptakan efek slick (licin) pada permukaan body doff, sehingga meminimalisir goresan.
•Memiliki efek hydrophobic sehingga meminimalisir endapan air dan kotoran yang menyebabkan jamur pada body doff.
•Lebih hemat! Karena daya tahan pekat, slick dan hydrophobic lebih lama hingga 33 kali cuci.
•Cairan tidak berbahaya, dan aman jika terkena kulit.
•Praktis, mudah digunakan serta hasil instan.