Product description
✅ Pembuka kaleng dan botol multifungsi berbahan stainless steel kualitas tinggi sehingga tidak mudah patah dan kuat menahan kaleng kemasan yang keras.
✅ Memiliki fitur Double Hinged Corkscrew + Serrated Foil Cutter Knife + Cap Opener
✅ Alat ini sangat mudah digunakan, pas ditangan, lebih praktis dan rapi tanpa resiko berdarah.
✅ Dapat digunakan untuk membuka kaleng dan botol(manual).
✅ Dapat digunakan untuk membolongi kaleng (untuk kaleng berisi cairan, seperti susu kental, dsb).
✅ Dengan alat ini, membuka kaleng jadi lebih aman tanpa khawatir akan tersisa bagian kaleng yang tajam, karena akan terbuka sepenuhnya.