Pemberat piercing atau bandul percing antikarat ini terbuat dari bahan titanium yang berkualitas. Warna pada pemberat ini tidak akan luntur dan tidak akan berkarat sehingga dapat digunakan dalam jangka waktu yang lama.
Tersedia dalam beberapa ukuran, Anda dapat memilih ukuran yang sesuai untuk telinga Anda.