Product description
Kamu ingin belajar seduh Espresso tapi tidak punya mesin espresso seperti Coffee Shop? Mau beli juga kaget melihat harga mesin-mesin espresso? Maka produk ini cocok banget buat kamu
Dengan tekanan sebesar 20 bar yang mampu menciptakan crema terbaik dalam kopi espresso. Crema dengan tekanan tinggi dapat membantu mengekstraksi banyak lemak dari kopi, sehingga mampu menentukan kenikmatan pada rasa dan aroma di kopi Anda.
Terdapat steam wand yang berfungsi untuk melakukan proses frothing susu sehingga dapat menghasilkan cappuccino dan latte yang nikmat.
Mesin kopi ini dapat menampung air sebanyak 1.6 Liter sehingga Anda dapat membuat dan menikmati beberapa cangkir kopi sekaligus.
Mesin ini terbuat dari material stainless steel dan plastik ABS yang dapat membuat mesin lebih tahan lama untuk penggunaan jangka panjang serta tidak mudah rusak dan berkarat. Uniknya lagi pada bagian tombol, dilengkapi panel sentuh, sehingga memudahkan Anda ketika memilih tombol di mesin kopi.
1 x k Bunny Mesin Kopi Espresso Coffee Maker Frothing 20 Bar 1.6L - CM6863
1 x Sendok Takar Atau Tamper
Material: Stainless Steel dan Plastik ABS
Dimensi: 234 x 270 x 292 mm
Lain-lain: Jumlah Sajian: 5~15 Cangkir ; Tekanan: 20 Bar ; Plug: EU Plug