Deskripsi Produk :
Passive Splitter berfungsi sebagai percabangan dari satu saluran serat optik menjadi beberapa saluran serat optik dan pada umumnya diletakkan antara OLT dan ONU.
Untuk kapasitas 1 : 2, Pembagian corenya adalah 1 core (in) menjadi 2 core (out).
Kelengkapan Produk :
1. 1 PCS Passive Splitter 1:2