Sesuai deskripsi, bublewarp tebal, ALPHA cenderung segar aroma laut, dingin, sedikit citrus dan earthy. Minus di label merk agak sedikit rusak mungkin kedepannya bisa lebih diperbaiki. Kalau ada promo nanti mau coba yang SIGMA. Berkah selalu๐ซฐ๐ป.
November 27, 2024
k**๐
Item: BUY ONE GET ONE, KEMASAN
Sesuai,rekomendasi banget untuk Farfumnya murah harga 10 ribu gratis ongkir .pokoknya beli selagi diskon,sayang sekali kalau gak beli barang farfum gx bisa datang dua kali .penjual ramah dan tidak sombong dan kurirnya ramah dan baik๐๐๐
November 19, 2024
A**d R**i
Item: BUY ONE GET ONE, KEMASAN
Kualitas produk๏ผSetelah di coba Parfumnya bagus harganya juga murah tapi kualitas nggak murahan, dipakai seharian tahan lama,aroma nya juga fresh banget cocok banget buat yang pingin cari parfum buat sehari" ,jadi pengen beli lagi ๐๐๐
December 17, 2024
S**a
Item: BUY ONE GET ONE, KEMASAN
"Produk parfum ini benar-benar luar biasa! Aroma SIGMA dan ALPHA sangat memikat dan tahan lama. Desain botolnya juga elegan, membuatnya terlihat premium. Dengan harga yang terjangkau, kualitasnya sangat memuaskan. Sangat direkomendasikan untuk pecinta parfum!"๐คโจ
January 6, 2025
r**t
Item: BUY ONE GET ONE, KEMASAN
Parfumnya bagus wanginya juga enak, cocok dipake buat jalan jalan, kualitas botol nya jyga mantap, pengiriman cepat
December 6, 2024
About this shop
JU.COLLECTION
82%
Ships within 2 days
99%
Responds within 24 hours
About this product
Contains Dangerous Goods?Tidak
Product description
BELI 1 GRATIS 1
DAPAT 2 VARIAN
JIKA PILIH VARIA ALPHA ATAU SIGMA HANYA DIKIRIM SATU BOTOL YAKAK
KARNA YG DAPAT GRATIS HANYA VARIAN YG BUY ONE GET ONE YG GAMBARNYA 2 YA
Parfum SIGMA ALPHA AMBITION memiliki aroma dengan tingkat keharuman yang lembut namun tetap segar. Sangat sesuai bagi Anda yang lebih banyak beraktivitas di dalam ruangan, serta mampu memberikan kesan pada karakter Anda sebagai pria yang tenang, logis, dan misterius. Order sekarang dan jadilah bagian dari gerakan perubahan menuju High Value Man!
โข Ketahanan:
6-8 jam outdoor
10-12 jam indoor
โข Top notes:
Citrus, lavender, green notes
โข Middle notes:
White flower, peach
โข Base notes:
Woody, amber, musk