About this product
Jenis Kebutuhan Hewan PeliharaanFilter Akuarium
Product description
Harga Satuan diatas BUKAN TERMASUK BIOBALL & BIORING
Paket media filter 6in1 :
Dakron busa lembaran 25x50cm
Sangat Cocok digunakan untuk aquarium tank 50-100cm dan kolam 200x100cm dengan menggunakan Filter talang / Box filter - Filter Ember - Filter Canister dll.
Manfaat menggunakan paket media filter Air sangat Jernih, menstabilkan kadar Ph, air tetap bersih dan jarang nguras aquarium.