Jenis KulitNormal,Kombinasi,Kering,Kusam,Berminyak,Semua Jenis Kulit
Bentuk ProdukSERUM
Mengandung Alkohol atau AerosolTidak Mengandung Keduanya
Kuantitas per Kemasan3
Negara ProdusenIndonesia
Umur Simpan24 bulan
Berat bersih150g
Jenis PakMultipak
Brandoilash
Product description
Oilash merupakan serum berbentuk minyak yang diformulasikan khusus untuk bulu mata dan alis. Diramu dengan metode oil blending sehingga dapat memberi hasil yang maksimal
Manfaat pemakaian Oilash:
-Merangsang pertumbuhan bulu mata dan alis
-Memperkuat akar, sehingga tidak mudah rontok
-Melentikkan bulu mata
-Dapat digunakan untuk bulu mata yang patah, rusak, atau tercabut
-Dapat digunakan untuk alis yang sehabis mengalami kecelakaan, salah cukur, sehabis sulam
-Oilash aman digunakan untuk segala usia
Cara Pakai Oilash: - Teteskan Oilash secukupnya 2-3 tetes pada mascara wand yang telah disediakan - Oleskan pada alis seperti memakai pensil alis sambil di gosok perlahan, dan aplikasikan pada bulu mata seperti menggunakan mascara.