Product description
Manfaat :
-Micro element mineral, vitamin, dan enzim dengan mengubahnya menjadi nutrisi yang tersedia sebagai booster buah bagi tanaman
-Memberikan perlindungan dari penyakitakar, layu, keriting daun, dan meminimalisir terjadinya kematian dini
Menumbuhkan pertahanan alami untuk memperkuat tanaman terhadap penyakit
-Meningkatkan pertumbuhan akar yang sehat untuk meningkatkan penyerapan nutrisi tanah
-Meningkatkan daya serap pupuk dasar dan susulan
-Merangsang pertumbuhan dan pembelahan sel
-Meningkatkan pembukaan stomata dan menstimulasi tanaman untuk lebih aktif berfotosintesis
-Mempercepat pemulihan tanaman dari stres akibat biotik/abiotik
-Menghasilkan ketahanan lapisan di dinding sel luar
-Daun terlihat segar dan tahan terhadap kekeringan
-Meningkatkan kekuatan batang, mencegah rontoknya bunga dan bakal buah
-Meningkatkan warna, aroma, rasa, bobot buah, dan kualitas hasil panen.