Dibuat sebagai Oatmeal, bisa dijadikan 2 pilihan rasa, manis atau asin.
•Jika ingin asin oat direbus sekitar 10menit dengan air/kaldu lalu dapat ditambahkan garam/kecap asin, juga lauk2 : telur, ayam dll
•Jika ingin manis oat direbus sekitar 10menit dengan air/susu/jus buah lalu dapat ditambahkan gula kelapa / stevia/mapple syrup. Lalu tambah potongan buah segar
Atau Oat juga bisa untuk dibuat menjadi cookies, yang bisa kamu tambahkan topping seperti chocochips , kacang2an atau dried fruit.