Mesin Poles Shinemate EX620 6/21 Polisher dirancang secara ergonomis dan juga tampilan yang halus, pegangan nya yang juga sangat nyaman saat di gunakan serta pengoprasian yang mulus yang melambangkan estetika mekanis dan performa yang kuat.
EX620 6/21 juga memiliki fitur anti-stall baru, bersama dengan modul elektronik baru yang dapat mengirimkan lebih banyak torsi saat mendeteksi mesin mulai kehilangan tenaga dalam suatu kurva atau kontur. Mesin Shinemate ini adalah pemoles 15mm paling canggih, bertenaga, dan tahan lama tanpa merusak Mesin di dalam nya .
Spesifikasi Mesin EX620 :
Orbit Size = 21 mm
Backing Plate = 6 inch
Input PowerRated = 800W (Max. 1200W)
Free Speed = 3000~5800/min
Net Weight = 2.6KG
Thread = M8
Harga Sudah termasuk :
DA 7" Maroon = 1 Pcs
DA 7" Yellow = 1 Pcs
DA 7'' Green = 1 Pcs
Knitted Wool Pad Short 6" Blue = 1 Pcs
Microfiber Pad 6" = 1 Pcs
Celemek = 1 Pcs