Martabak aci perpaduan rasa kenyal dan gurih dari chili oil yang digunakan sebagai bahan tambahan. Chili oil memberikan rasa pedas dan gurih pada martabak aci sehingga membuatnya semakin lezat.
Dengan rasa yang khas dan tekstur yang kenyal, martabak aci cocok untuk dinikmati sebagai camilan