Produk sesuai respon penjual baik,hanya kemasan produk rusak
July 12, 2024
Tokopedia customer review
Item: Balok 51 JUMBO
Tidak berwarna
January 11, 2024
Omjak.id
1,701 items
Shop performance
Better than 80% of other shops
Ships within 2 days
73%
Responds within 24 hours
93%
Product description
Paket
Permainan Unoo 51 x Balok Unoo Stako
4 x Dadu
Dimension : 25 x 7.5 x 7.5 cm
Size each block. : 7.5 x 2.5 x 2.5 cm Others
Material. : Kayu Tinggi setelah disusun : 26 cm ________________________
54 x Taffware Permainan Uno Stako Kayu
4 x Dadu Spesifikasi
Material Kayu Dimensi 5 x 5 x 16 cm
Permainan yang sangat trends sekarang ini yaitu permainan susun balok-balok menjadi suatu bangunan yang tinggi dan rapi.
Pemain diharuskan mengocok dadu dan menarik balok sesuai dengan angka yang didapat, pastikan jangan sampai bangunan ini roboh! Features Uno Stako Uno Stacko adalah permainan menyusun balok untuk 2-10 pemain, permainan yang mengasyikkan dan menegangkan untuk dimainkan bersama.
How To Play Permainan ini sangat mudah dimainkan, pertama-tama Anda hanya perlu menyusun balok dengan nomor yang acak sampai menjadi suatu bangunan yang tinggi dan utuh, kemudian tentukan urutan pemain.
Setelah itu setiap pemain dapat mengocok dadu dan mendapatkan angka, pemain yang mengocok dadu harus mengambil balok dengan jumlah angka yang tertera pada dadu, yang menjatuhkan bangunan hingga rubuh dialah yang kalah.