Product description
Best Lever Belt for Heavy Lifters!
Keunggulan Lever Belt 2.0 13mm Strengthbae:
1. Quick Release Double Hook Aviation Alu Buckle
Lever Buckle alias kaitan yang dipakai sudah model quick release, jadi ketika perut membesar atau mengecil kamu tidak perlu lagi bongkar pasang baut, tinggal geser kaitan ke lubang lain saja. Hook dari lever juga 2 lubang, yang berarti akan lebih tight dan tidak gampang bergeser. Material yang dipakai juga bukan aluminium biasa tapi aviation aluminium, umum dipakai di pesawat terbang, ringan tapi sangat kokoh. Bedakan dengan lever murah yang harus bongkar pasang baut apabila berubah size, hooknya hanya satu, dan materialnya aluminium biasa yang mudah rusak.
2. 13mm Thickness Dominant Cowhide
Belt ini memiliki ketebalan maximal belt powerlifting yang ada yakni 13mm, sehingga support yang diberikan saat melakukan gerakan Squat dan Deadlift serta gerakan compound free weight lainnya akan lebih terasa. Selain tebal, bagian cowhide juga lebih banyak ketimbang suede, menghasilkan belt yang lebih kaku dan rigid. Versi belt terbaru menambahkan olahan kulit yang bersifat lentur di dalam belt, agar belt tidak terlalu kaku dan sakit di rusuk, terutama bagi orang yang deadlift dengan postur cukup rounded ataupun orang dengan frame badan sempit.
3. Premium Looks With Cowhide Outer Layer
Tampilan belt 13mm dibuat berbeda dengan belt 10mm, belt 13mm lapisan terluar adalah cowhide, menimbulkan kesan clean, bold, dan modern.
Tersedia 2 jenis warna lever buckle, black and grey.
Tersedia 4 pilihan ukuran (lingkar perut)
1. Ukur di posisi mengenakan belt favorit, umumnya di pusar.
2. Ukur dengan lingkar perut sebelum latihan.
3. Ukur saat bracing (nafas perut)
4. Pilih ukuran batas tengah supaya aman dari fluktuasi berat badan, pertimbangkan apakah sedang cutting atau bulking)