Product description
Lampu Tidur 3D Sensasi Rembulan Night Light Table Lamp Varian 16 warna
Selamat datang di Home Idea, toko kesayangan yang menawarkan kepada Anda produk-produk keperluan rumah tangga berkualitas dengan harga pantas.
Harap dibaca dengan teliti detail deskripsi sebelum membeli ya kak, agar kita sama-sama saling mengerti dan tentunya supaya terjalin kepuasan antara kami sebagai penjual dan Anda sebagai pembeli. ^_^
Lampu Tidur 3D Sensasi Rembulan Night Light Table Lamp Varian 16 warna
Lampu ini memiliki desain yang menyerupai bulan yang menawan dan memberikan sensasi sinar terang bulan di kamar Anda. Alat ini sangat cocok menemani malam anda dengan desain yang dibuat menyerupai bulan membuat lampu ini sangat menarik.
Lampu ini juga didesain dengan frame yang terbuat dari kayu sebagai penyanggah lampu yang menambah rasa estetik pada lampu tidur ini.
- 16 Colors Touch With Adjustmend Brightness
Anda dapat merasakan sinar bulan pada umumnya dengan warna white light dan yellow light. Selain itu Anda dapat mengatur tingkat terang pada lampu sesuai kebutuhan Anda.
Lampu Tidur 3D Moon Night Light didesain rechageable sehingga Anda dapat menggunakan lampu ini dalam jangka waktu yang panjang. Cukup mencharge dalam waktu 2 jam untuk 8 jam pemakaian.
Lampu Tidur 3D Sensasi Rembulan Night Light Table Lamp Varian 16 warna
- Tipe Baterai: Lithium Ion
- Kapasitas Baterai: 300mAH
- Durasi Hidup: Endurance time: 6-8 hours
- Average Lifespan: 2000 hours
Lampu Tidur 3D Sensasi Rembulan Night Light Table Lamp Varian 16 warna
Barang-barang yang akan Anda dapatkan:
- 1 x Remote Controller (Only for 15cm)