Best buy sih ini, mending beli ini dari pada tempat duduk plastik yg biasa. Memang harga beda tapi fungsinya itu dapet banget. Rodanya lancar jaya, kalau buat bersih enak pindah²nya👍🏻👍🏻fix beli lagi sih
2w ago
Tokopedia customer review
Item: Hijau
Beli yg ke dua kali suka aja enak buat duduk2 santai dibawah sambil meluncur2 nyantai karena rodanya longcer harga lumyan murah pemasangan gampang dapet obeng kembang jg jadi g repot buat yg g punya toolkit thanks ya....btw cuma beda ukuran aja padahal harga sama yg aku beli pertama warna item aga besar nah yg ijo ini aga kecil lainnya mah sama
October 8, 2024
Tokopedia customer review
Item: Hijau
pesanan sdh diterima 👍
anak-anak suka banget, terimakasih 🙏
1w ago
Tokopedia customer review
Item: Abu-abu
kursinya sampai dengan aman dan bagus. recommended 👍👍👍
October 7, 2024
Tokopedia customer review
Item: Abu-abu
kursi roda bulat pendek sudah diterims dgn baik utuh.keren bisa buat .bekerja ssmbil duduk.mompa mobil.bersihin alat.mantab keren.t kasih
3w ago
About this shop
GangEnam Cell
88%
Ships within 2 days
100%
Responds within 24 hours
Product description
EM015
NOTE : "UNTUK SAAT INI PACKINGAN TERPISAH"
Kursi Roda Bulat Putar 360° Multifungsi
Kursi Roda Bulat adalah kursi yang dapat melindungi lutut dan anggota badan bagian bawah jika anda perlu berlutut di tanah, dan sangat berguna bagi orang mempunyai sakit nyeri sendi atau varises. Berbahan bantalan yang sangat lembut, dan baling-baling tahan air dari karet yang dapat dengan mudah bergeser ke permukaan yang kasar seperti karpet, atau beton tanpa menjadi rusak. Dengan desain yang ringan, minimalis, dan memiliki poros rotasi 360 derajat. Kursi berbantal menyediakan perlindungan yang lebih baik bagi kulit dan jaringan otot jika anda duduk untuk waktu yang lama. Kursi ini bisa digunakan di mana pun anda membutuhkannya, baik di garasi anda, di sisi jalan, maupun di rumah. Sangat cocok untuk outdoor, indoor, dan segala event lainnya.
Spesifikasi :
Material : Spons + Kulit + Rangka Plastik
Ukuran : +/-26cm x 22.5cm x 4.6cm
Warna : Pilih warna pada variasi iklan
Berat Produk : ± 1Kg
NOTE : Menahan berat maximal ±100 Kg
± 1Kg muat 1pcs
Isi Paket :
1 x Alas Duduk
1 x Obeng
4 x Roda Kaki
4 x Baut
Barang ini tidak bergaransi.